Budilaksonoputra......salam
Inspiratif, kepada bapak ibu pegawai PNS wajib memakai bati pada tanggal 2
Oktober 2015. Begitu pula di Pemkot Pekalongan mewajibkan seluruh PNS mengenakan
baju adat tradisional dan batik. Hal tersebut dilakukan untuk memperingati Hari
Batik Nasional yang jatuh pada 2 Oktober besok.
Badan
PBB untuk kebudayaan UNESCO menetapkan tanggal 2 Oktober 2015 sebagai hari
batik nasional. Batik sebagai warisan Kemanusiaan untuk budaya Lisan dan
nonbendawi (Masterpieces of the oral and intangible Heritage of Humanity). Pada
membatik mengunakan teknik pewarnaan yang disesuaikan dengan kain.
Teknik
pewarnaan dengan menggunakan ‘malam’ untuk menutupi sebagian dari kain dalam
pewarnaan, dimana dengan teknik tersebut dibuat motif-motif tertentu yang
memiliki keunikan dan arti tertentu. Diperlukan kesadaran dan transfer
pengetahuan untuk melestarikan budaya batik ini sampai ketingkat pengrajin
local yang membuat motif masih menggunakan tangan (batik tulis).
Seluruh
lapisan masyarakt dan pejabat pemerintah dan pelajar disarankan untuk
menggunakan batik pada tanggal ini pada tanggal 2 Oktober 2015
Menurut
Agust Marhaendrayana Kepala Dindikpora kota pekalongan mengatakan, pihaknya
telah memberikan surat edaran kepada seluruh sekolah se-Kota Pekalongan. Khusus
PNS termasuk guru di Kota Pekalongan besok diwajibkan pake baju tradisional.
Boleh baju adat Papua, Aceh, atau yang lain boleh saja. “Pada peringatan hari
batik diikuti oleh 2.500 pelajar dalam perayaan tersebut dan menampilkan tarian
tradisional yang akan dimainkan oleh
anak SD dan SMP
Pada
tempat lain di kota yang sama akan diadakan lomba blog dalam hari batik
nasional yang diselengarakan oleh situs biro perjalanan di Asia Pasifik dan
Timur Tengah, Wego, menggelar kompetisi blog bertema kain dan perjalanan.
Kompetisi
ini berlangsung selama empat pekan, dimulai dari 28 September sampai 23 Oktober
2015. Tim juri dari situs ini akan menentukan pemenangnya. Pemenang akan
mendapatkan hadiah uang tunai dan cerita yang ditulis para pemenang juga akan
ditampilkan di situs Wego. .(Sumber dari beberapa referensi)